Get in Touch

Edit Template

Bulan Penuh Berkah

Banjarbaru, 15/04/2022
Saling berbagi dan peduli merupakan pembelajaran yang sangat bermanfaat terlebih dalam bulan Penuh Berkah ini ,bulan Ramadhan mengajarkan akan kepedulian , kedisiplinan dan memupuk ketebalan Iman. Berkah dalam bulan ramadhan banyak mendulang pahala akan apa yang kita lakukan dengan kebaikan.
Dari sinilah mengaplikasikan dalam wujud kepedulian dari anak anak kami SMKN1 Banjarbaru dalam hal ini melalui OSIS SKENSA dan Creavisual Project melakukan kegiatan berbagi Takjil selama bulan Ramadhan setiap Jum’at.
Lokasi pembagian Takjil kepada masyarakat tidak jauh dari sekolah berjarak sekitar 100 meter dari depan gerbang sekolah.
Kegiatan ini langsung didampingi oleh pembina OSIS, Hafiludin, S.ST.Par yang juga merupakan guru produktif Perhotelan.
Humas SMKN1 Banjarbaru
Penulis Sjamsjul Rizal
Foto: Hafiludin, S.ST.Par

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Tentang Kami

Sekolah Menengah Kejuruan Negeri 1 Banjarbaru didirikan pada tahun 1994  dengan nama Sekolah Menengah Industri Kerajinan (SMIK) Banjarbaru Kalimantan Selatan, dan mulai melaksanakan kegiatan Proses Belajar Mengajar (PBM) pada tanggal 1 Juli 1994 di Banjarbaru.

Kompetensi Keahlian

Posts Terbaru

SMKN 1 Banjarbaru

SMK Negeri 1 Banjarbaru

© 2023 Created with Royal Elementor Addons